Wantech News – Setelah beberapa kali tertunda karena Pandemi Covid 19 akhirnya Wantech Indonesia ikut serta dalam event tahunan Railwaytech Indonesia yang diadakan pada 19-21 Oktober 2022 berlokasi di JX International Expo, Kemayoran, Jakarta
Kami membuka stand untuk pameran Palang pintu perlintasan dengan 2 type yaitu type Sederhana dan type Menengah, disini sebagai upaya kami untuk memperkenalkan produk Wantech dan juga sebagai demo pengoperasian palang pintu perlintasan.
#Bangga Buatan Indonesia